Cara Pinjam Uang Di Shopee

Cara Pinjam Uang Di Shopee

Buat kamu yang sering belanja online tapi lagi gak punya uang, kini saatnya kamu tau gimana Cara Pinjam Uang Di Shopee.

Kalo kamu pengen tau gimana Cara Pinjam Uang Di Shopee, kamu wajib simak artikel kali ini yang pastinya akan mengupas tuntas akan hal tersebut.

Shopee merupakan salah satu aplikasi marketplace terbaik yang pernah ada gengs, pasti kamu juga tau kan aplikasi yang satu ini.

Berbagai macam jenis barang yang kamu inginkan tersedia lengkap dalam aplikasi ini gengs, bahkan peralatan elektronik pun tersedia.

Shopee ini jadi salah satu aplikasi belanja online terbesar di dunia dengan pengguna yang mencapai ratusan juta lho.

Penggunaanya yang begitu mudah membuat kamu juga jadi lebih nyaman saat mengoperasikan aplikasi yang satu ini gengs.

Tapi memang sewaktu-waktu Shope sedikit ngelag mungkin karena memang penggunanya juga banyak gengs.

Ada banyak banget keuntungan yang bisa kamu dapatkan dalam aplikasi Shopee gengs, salah satunya adalah pinjam uang.

Gak cuam pinjam uang tunai di Shopee gengs, kamu juga bisa belanja tanpa batas negara secara online pastinya.

Sehingga kamu bisa eksplor berbagai toko terbaik di seluruh Indonesia bahkan juga luar negeri yang mungkin sulit di jangkau jika secara offline.

Perlengkapan rumah tangga, perlengkapan sehari-hari, fashion bahkan hingga pulsa dan juga token listrik bisa kamu beli di Shopee.

Bahkan kini Shopee juga punya fitur baru yaitu Shopee food lho, jadi kamu bisa order makanan lewat aplikasinya.

Balik lagi tentang gimana Cara Pinjam Uang Di Shopee, kamu bisa simak penjelasan lengkapnya di bawah ini ya sobat.

Shopee Pinjam Adalah?

Cara Pinjam Uang Di Shopee

Banyak pastinya yang bertanya-tanya tentang apa itu Shopee pinjam, sehingga disini mimin bakal jelasin dengan detail ke kamu.

Shopee pinjam adalah salah satu fitur yang ditawarkan dalam aplikasi Shopee gengs, fitur ini bisa banget kamu manfaatkan pas lagi kepepet.

Pinjaman ini diberikan berupa uang tunai ya gengs, bukan dalam bentuk shopee pay sehingga kamu bisa langsung menggunakannya.

Shopee Pinjam ini merupakan fitur asli dari pihak Shopee yang bekerja sama dengan PT Lentera Dana Nusantara sebagai pihak penyelenggara.

Tenang aja gengs, pastinya fitur ini juga udah diawasi oleh OJK sehingga akan lebih aman dan privasi juga akan terjaga.

Pastinya setiap pinjaman juga terdapat beberapa syarat untuk bisa di acc kan gengs? Nah sama halnya dengan Shopee Pinjam ini.

Yang mana ada beberapa syarat yang harus dipenuhi supaya kamu bisa berhasil mendapatkan pinjaman uang tunai ini.

Kalo kamu pengen bisa dapetin pinjaman uang tunai dari aplikasi Shopee, maka kamu harus sering-sering melakukan aktivitas di Shopee ya gengs.

Seperti melakukan pembelian, atau bisa juga dengan bermain game shopee tangkap dan berbagai aktivitas lainnya.

Cara Dan Syarat Pinjam Uang Di Shopee Supaya Aktif

Cara Mengaktifkan SPinjam

Sepeti yang udah admin audiopromedia.co.id sebutkan tadi yaitu kamu harus dipenuhi beberapa syarat untuk bisa dapetin pinjaman gengs.

Untuk syaratnya memang gak begitu rumit, tapi pastinya wajib buat kamu yang pengen ngajuin pinjaman untuk menuhin syarat ini.

Adapun syarat yang harus kamu penuhi yaitu :

  • KTP yang masih berlaku.
  • Rekening bank.
  • Nomor ponsel aktif sebanyak 2.

Nah itu dia syarat-syaratnya gengs, ada juga langkah gimana agar fitur shopee pinjam kamu bisa aktif. Berikut ini adalah cara mengaktifkan Shopee Pinjam.

  • Pertama silahkan buka aplikasi Shopee kemudian klik menu saya/profil dan pilih shopeepinjam.
  • Kalo udah pilih aktifkan sekarang lalu masukkan nomor telepon aktif kemudian klik lanjutkan.
  • Kemudian masukkan kode verifikasi yang masuk ke nomor tadi dan kalo udah, klik lanjutkan.
  • Nah kamu bisa isi nomor telepon darurat yang juga masih aktif.
  • Selanjutnya silahkan pilih mulai verifikasi wajah.
  • Silahkan verifikasi wajah kamu dengan mengarahkan kamera sampai berhasil.
  • Tunggu sampai kamu dapetin verifikasi kalo pengajuan kamu disetujui.

Nah kalo Shopee pinjam kamu udah aktif, kamu bisa langsung melakukan pengajuan pinjaman dengan langkah yang kami bagikan di bawah ini ya gengs.

Bagaimana Cara Pinjam Uang Di Shopee Pengguna Baru?

Bagaimana Cara Pinjam Uang Di Shopee Pengguna Baru?

Gimana sih cara agar bisa pinjam uang di Shopee? Bingung gimana caranya? Tenang aja gengs karena disini mimin udah siapin penjelasan buat kamu.

Tapi pastiiin buat kamu yang pengen ngajuin pinjaman uang di Shopee, harus mengaktifkan shopee pinjam terlebih dahulu ya.

Yuk ikutin langkah-langkah di bawah ini.

  • Pertama kamu bisa buka aplikasinya lalu pilih menu saya.
  • Kemudian pilih shopee pinjam dan klik ajukan.
  • Selanjutnya kamu bisa pilih nominal pinjaman dengan menggeser tombol yang sesuai dengan nominal yang diajukan.
  • Kalo udah, silahkan pilih durasi pinjaman.
  • Selanjutnya pilih rekening bank yang akan digunakan untuk tarik tunai pinjaman.
  • Lalu klik lanjutkan jika sudah.
  • Jika semuanya sudah benar, silahkan klik ajukan sekarang.
  • Kamu bisa masukkan pin shopeepay dan jika pengajuan disetujui maka kamu bisa menunggu sampai saldo masuk ke rekening.

Biasanya pinjaman kamu akan ditransfer dalam waktu dua hari kerja ya gengs, jadi kamu bisa menunggunya ya.

Cara Bayar Shopee Pinjam Yang Sudah Jatuh Tempo

Cara Bayar Shopee Pinjam Yang Sudah Jatuh Tempo

Setelah tahu gimana Cara Pinjam Uang Di Shopee, kami juga memberikan informasi tentang cara bayar shopee pinjam yang sudah jatuh tempo.

Kamu harus ingat baik-baik durasi peminjaman yang kamu pilih pada saat pengajuan ya gengs, supaya tidak telat saat membayar.

Kalo pinjaman kamu sudah jatuh tempo, maka kamu harus segera membayar dengan ketentuan yang telah disepakati sebelumnya.

Berikut ini adalah langkah-langkahnya.

  • Pertama kamu bisa buka aplikasi Shopee dan pilih menu saya.
  • Pilih Shopee Pinjam dan silahkan klik bayar.
  • Nah kamu bisa masukkan nominal pembayaran yang sesuai dengan pinjaman yang diajukan ya.
  • Kemudian pilih metode pembayaran dan jika sudah silahkan pilih bayar sekarang.

Cukup mudah bukan? Bahkan untuk Cara Pinjam Uang Di Shopee juga pastinya sangat mudah dilakukan ya sobat.

Pertanyaan Seputar Shopee Pinjam

Berapa Limit Shopee Pinjam

Ada beberapa pertanyaan yang udah mimin siapin terkait dengan artikel tentang Cara Pinjam Uang Di Shopee ini gengs.

Yang mana pastinya berbagai penjelasan yang kami sediakan ini bisa bikin kamu jadi lebih mengerti tentang fitur Shopee Pinjam.

Jadi sebelum menggunakannya kamu sudah tau apa saja kemungkinan-kemungkinan yang akan terjadi setelahnya.

Yuk lihat langsung beberapa pertanyaan yang udah mimin siapin di bawah ini.

Berapa Limit Shopee Pinjam?

Untuk pertanyaan pertama yaitu berkaitan dengan berapa limit atau batas maksimal pinjam uang di Shopee?

Pastinya ini bisa jadi pengetahuan buat kamu yang pengen pinjam uang di Shopee gengs, jadi kamu gak bakal kebingungan saat melakukan pengajuan.

Adapun untuk limit pinjaman uang tunai dalam aplikasi Shopee yaitu sebesar 15 juta rupiah lho gengs.

Angka yang besar pastinya, tapi kamu juga harus melakukan banyak aktivitas dalam aplikasi Shopee ya. Untuk pinjaman minimal juga ada lho.

Yakni kamu bisa melakukan pinjaman minimal yaitu sebesar 200 ribu dengan jangka waktu pinjaman yang kamu tentukan.

Bagaimana Jika Tidak Membayar Shopee Pinjam?

Ada juga pertanyaan gimana kalo kamu gak bayar Shopee Pinjam? Ini pastinya akan sangat berdampak gengs.

Bahkan jika kamu telat membayar saja kamu akan dikenakan denda sebesar 5% dari total pinjaman yang kamu ajukan.

Apalagi jika kamu tidak membayar pinjaman di Shopee pastinya akan dikenakan sanksi, apalagi saat mengajukan kamu juga melakukan verifikasi KTP dan wajah.

Shopee Pinjam Legal Atau Ilegal?

Apakah ShopeePinjam ini legal? Pastinya pertanyaan ini juga banyak bermunculan di kepala pengguna Shopee.

Berdasarkan penjelasan kami di atas, bahwa Shopee Pinjam ini merupakan fitur asli Shopee dan telah di awasi OJK.

Jadi ShopeePinjam ini sangat aman dan pastinya kamu akan dikenakan sanksi jika mengajukan pinjaman tapi tidak membayarnya.

Berapa Bunga Shopee Pinjam?

Setiap pinjaman yang kamu lakukan pastinya terdapat bunga gengs, sama halnya dengan Shopee Pinjam ini yang pasti ada bunganya.

Untuk bunga Shopee Pinjam yaitu 2,45% ya gengs, tapi bunganya juga bervariasi sesuai dengan pinjaman yang diajukan.

Nah kamu juga harus bisa melakukan pembayaran lengkap dengan bunga yang sudah ditentukan ya sobat.

Baiklah kami kira sudah jelas terkait bagaimana Cara Pinjam Uang Di Shopee dan berbagai penjelasan lainnya, semoga bermanfaat ya.

Artikel Lainnya :

Xxnamexx Mean In Korea

DoniHer
3 min read

Yandex Blue

DoniHer
4 min read
X